(SP) Sistem Pakar dengan menggunakan metode CF (Certainty Factor). Pada aplikasi ini mengambil contoh kasus untuk�mengetahui penyakit pada sapi perah, baik data penyakit, gejala, maupun pengetahuan dapat diubah ataupun ditambah untuk disesuaikan atau diubah dengan mudah sehingga dapat digunakan di berbagai kasus Sistem Pakar yang lain.
Aplikasi dibagi menjadi 2 halaman, Halaman Pakar (sebagai admin web) dan Konsultan dapat melakukan konsultasi.
Certainty factor�adalah suatu metode untuk membuktikan apakah suatu fakta itu pasti ataukah tidak pasti yang berbentuk metric yang biasanya digunakan dalam sistem pakar. Metode ini sangat cocok untuk sistem pakar yang mendiagnosis sesuatu yang belum pasti.
Metode certainty factor�ini hanya bisa mengolah 2 bobot dalam sekali perhitungan. Untuk bobot yang lebih dari 2 banyaknya, untuk melakukan perhitungan tidak terjadi masalah apabila bobot yang dihitung teracak, artinya tidak ada aturan untuk mengkombinasikan bobotnya, karena untuk kombinasi seperti apapun hasilnya akan tetap sama.
Kelebihan metode Certainty Factor adalah:
�Sudah termasuk contoh perhitungan manualnya!!!�
Ada Pertanyaan? jangan ragu hubungi kami. Dengan senang hati kami akan membantu menjawab pertanyaan Anda.